kegiatan Bimbingan kerja 2024
Bimbingan kerja di SMK Binamitra bertujuan untuk membantu siswa dalam memahami dirinya dan lingkungannya, memberikan gambaran mengenai dunia kerja, dan membantu siswa dalam memilih kerja yang tepat sesuai dengan kepribadian, bakat, dan kemampuannya.
Selain itu, bimbingan kerja SMK Binamitra juga memiliki tujuan lainnya. Berikut adalah beberapa tujuan lain diselenggarakannya bimbingan kerja untuk siswa SMK.
Minggu ke-1 :
Minggu ke-2 :